Sumber protein yang sangat baik dari telur ini boleh dikonsumsi oleh para penderita diabetes, pada satu butir telur yang berukuran besar hanya mengandung 1/2 gram karbohidrat yang artinya bisa menyebabkan lonjakan kadar gula darah.
Meskipun demikian, kalian perlu juga untuk memperhatikan bawah telur juga memiliki kandungan kolestrol yang cukup tunggu. Bagi para penderita diabetes harus selalu memantau kadar kolestrol karena penyakit diabetes merupakan salah satu faktor yang terjadinya resiko penyakit jantung.
Idealnya mengkonsumsi telur bagi para penderita diabetes ini hanya boleh 3 kali perminggunya, tapi jika hanya mengkonsumsi putih telur saja lebih dari itu tidak akan menjadi masalah.
Berikut beberapa hal yang perlu diperhatikan jika mengkonsumsi telur bagi para penderita diabetes :
1. Perhatikan cara pengolahan
2. Lauk pendamping
3. Pilih sumber telur yang sehat
Meskipun telur merupakan salah satu jenis makanan yang mengandung protein yang tinggi, ada beberapa kandungan kolestrol yang juga perlu untuk diantisipasi bagi para penderita diabetes. Hal ini dikarenakan, penyakit diabetes ini cenderung bisa menurunkan kolestrol HDL dan juga bisa menaikan kolestrol jahat LDL sehingga terjadinya resiko terkenanya penyakit jantung dan stroke.
Bagi para penderita diabetes lebih disarankan untuk mengkonsumsi lebih dari 200mg kolestrol setiap harinya, biasanya pada satu butir telur yang berukuran besar ini terdapat sekitar 186mg kolestol. Yang berarti jika kalian mengkonsumsi satu buah butir telur ini kalian juga harus menghindari mengkonsunsi makanan lainnya yang mengandung kolestrol tinggi. Menurut para peneliti yang menyatakan bahwa jika kelebihan kolestrol terutama protein hewani bisa meningkatkan resiko terjadinya penyakit jantung dan juga diabetes.
Lalu apakah penderita diabetes boleh mengkonsumsi telur? faktnya hal ini tentu saja boleh asal tidak dikonsumsi secara berlebihan, lalu apakah manfaatnya ?
1. Kaya nutrisi
2. Tidak menambah berat badan
Jadi mengkonsumsi telur bagi para penderita diabetes ini tentunya tidak menjadi masalah jika tidak dikonsumsi terlalu banyak yang idealnya hanya boleh mengkonsumsi telur 3 kali dalam seminggu dan ini masih tergolong aman.